Home » Informasi » MTs AL HUNAFA PUTRA & PUTRI MENGGELAR ASESMEN NASIONAL SELAMA 2 HARI

MTs AL HUNAFA PUTRA & PUTRI MENGGELAR ASESMEN NASIONAL SELAMA 2 HARI

Bagikan

Jabar –  Al Hunafa Putra dan Putri Menggelar Asesmen Nasional Berbasis Komputer tahun pelajaran 2021/2022.Kegiatan tersebut merupakan kegiatan yang diselenggarakan oleh pemerintah untuk menilai proses kegiatan sekolah atau pesantren sebagai bahan evaluasi demi meningkatkan kualitas pendidikan dan pembelajaran di sekolah. Pelaksanaan ini dilaksanakan pada 4 dan 5 Oktober 2021.

Assasmen ini untuk Putra Al Hunafa dilaksanakan di Gedung Al Hunafa Kab. Bekasi, sedangkan Putri dilaksanakan di Gedung Putri Cileungsi Kab. Bogor.  Adapun materi soalnya bukan mata pelajaran, melainkan Asesmen Kompetensi Minimum, Survei Karakter, dan survei lingkungan belajar, para santri Al Hunafa mengerjakan dengan penuh khidmat.

Recent Post

🕌✒️ MENCARI YANG TERBAIK DARI YANG TERBAIK
Al-Qosim Bin Sallam rahimahullah berkata: ” لا...
111
WISUDA AL HUNAFA TAHUN AJARAN 2024 PUTRA & PUTRI JENJANG MTS & MA
(Sabtu, 08 Juni 2024 / 01 Dzulhijjah 1445 H) Bekasi...
10 hari dzulhijjah-01
Keutamaan 10 Hari Pertama Bulan Dzulhijjah Dan Amalan Yang Disyariatkan (Dari Almanhaj.or.id)
KEUTAMAAN 10 HARI PERTAMA BULAN DZULHIJJAH DAN AMALAN...
Penilaian akhir tahun-01
Semangat & Sukses! Penilaian Akhir Tahun MTs & MA Al Hunafa
(Setu, 27/05/2024) – Setelah berakhirnya Ujian...
IMG_20240520_095518_470
Ujian Tahfizh Semester Genap Th. Ajaran 2023/2024 di Al Hunafa
Alhamdulillah, Ujian Tahfizh Semester Genap Th. Ajaran...
Lantai 3 NEW-01
PEMBANGUNAN LANTAI 3 AL-HUNAFA (OPEN DONASI)
⚠️ PROGRES PEMBANGUNAN LANTAI 3 AL HUNAFA Sudah berjalan...
Generic selectors
Exact matches only
Search in title
Search in content
Post Type Selectors

Informasi Donasi

Konsultasi Syari'ah

Daftar PSB 24/25 Gelombang 2

Days
Hours
Minutes
Seconds
Scroll to Top